
LINTANG PANJER SORE
Sebuah bintang yang bersinar dikala sang mentari akan tenggelam
Dan lembayung sutera ungu mulai menyilaukan menjelang malam
Menyanyikan lagu dewa malam...
Hembusan angin yang menusuk tulang membawa pertanda..
Aku akan datang dan memanggil namamu...
Lintang panjer sore...
Sebuah bintang yang bersinar dikala sang mentari akan tenggelam
Dan lembayung sutera ungu mulai menyilaukan menjelang malam
Menyanyikan lagu dewa malam...
Hembusan angin yang menusuk tulang membawa pertanda..
Aku akan datang dan memanggil namamu...
Lintang panjer sore...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar